Aplikasi Analisis Kriteria Kelulusan USM Berdasarkan KKM

Share it:
Download Aplikasi Analisis Kriteria Kelulusan USM Berdasarkan KKM


Peraturan Kepala Badan Penelitian Dan Pengembangan Kementrian Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor : 045/H/HK2015 Tentang Prosedur Operasional Standar Ujian Sekolah/Madrasah pada Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah, Sekolah Dasar Luar Biasa, dan penyelenggara program paket A/ULA Tahun Pelajaran 2015/2016 VII. Kelulusan dari Ujian Sekolah/Madrasah dan Kelulusan dari Satuan Pendidikan:

A. Kelulusan US/M
1. Peserta didik dinyatakan lulus US/M apabila peserta didik telah memenuhi kriteria kelulusan yang ditetapkan oleh satuan pendidikan berdasarkan perolehan nilai US/M.
2. Kriteria kelulusan US/M ditetapkan melalui rapat pendidik sebelum pelaksanan US/M yang mencakup:
Nilai minimal setiap mata pelajaran US/M; dan
Nilai rata-rata minimal mata pelajaran US/M.

Petunjuk Aplikasi Kriteria Kelulusan USM Berdasarkan KKM   :
Untuk menentukan nilai minimal setiap mata pelajaran US/M maka akan lebih bijak lagi sekolah menetapkannya dengan cara menganalisis setiap indikator sesuai dengan perhitungan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) dengan ketentuan sebagai berikut:

  • A. Kriteria Kompleksitas: 
  • Tinggi skor: 1 
  • Sedang skor: 2 
  • Rendah skor: 3 
  • B. Kriteria Daya Dukung Guru 
  • Tinggi skor: 3 
  • Sedang Skor: 2 
  • Rendah Skor: 1 
  • C.Kriteria Daya Dukung Sarana/Prasarana 
  • Tinggi skor: 3 
  • Sedang Skor: 2 
  • Rendah Skor: 1 
  • D. Kriteria Intake Siswa 
  • Tinggi skor: 3 
  • Sedang Skor: 2 
  • Rendah Skor: 1 

Masukkan skor-skor tersebut pada cell yang sesuai dengan analisis tiap indikator. Maka nilai minimal mata pelajaran US/M secara otomatis akan terisi.

Download Link:
Demikianlah artikel tentang Aplikasi Analisis Kriteria Kelulusan USM Berdasarkan KKM, semoga bermanfaat dan menambah wawasan bagi orang yang membacanya. Sekian dan Terimakasih
Share it:

Aplikasi

Kelulusan

KKM

MsExcel

USM

Post A Comment:

0 comments: